Hubungan Durasi Penggunaan Gadget Sebelum Tidur Dengan Kejadian Insomnia Pada Remaja

  • Clarisha Putri Devira Poltekkes Kemenkes Jakarta III
  • Yupi Supartini Poltekkes Kemenkes Jakarta III
  • Eviana Sumarti Tambunan Poltekkes Kemenkes Jakarta III
  • Titi Sulastri Poltekkes Kemenkes Jakarta III

Abstract

Abstrak: Insomnia merupakan gangguan tidur yang umum terjadi pada remaja dan sering dikaitkan dengan perilaku penggunaan gadget, terutama sebelum tidur. Durasi penggunaan gadget yang melebihi waktu ideal dapat mengganggu produksi hormon melatonin dan kualitas tidur. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara durasi penggunaan gadget sebelum tidur dengan kejadian insomnia pada remaja. Penelitian ini menggunakan desain kuantitatif dengan pendekatan cross-sectional. Sampel berjumlah 285 siswa yang dipilih menggunakan teknik stratified random sampling. Data dianalisis menggunakan uji chi-square dengan tingkat signifikansi 0,05. Sebanyak 77,5% responden menggunakan gadget lebih dari 30 menit sebelum tidur. Sebanyak 83,9% responden mengalami gejala insomnia, dengan rincian 35,4% insomnia ringan, 41,1% insomnia sedang, dan 7,4% insomnia berat. Hasil uji chi-square menunjukkan adanya hubungan yang signifikan antara durasi penggunaan gadget sebelum tidur dan kejadian insomnia (p-value = 0,000). Terdapat hubungan yang signifikan antara durasi penggunaan gadget sebelum tidur dengan kejadian insomnia pada remaja. Penggunaan gadget lebih dari 30 menit sebelum tidur meningkatkan risiko terjadinya insomnia. Diperlukan edukasi mengenai kebiasaan tidur sehat dan pembatasan penggunaan gadget sebelum tidur.


 

References

DAFTAR PUSTAKA

Andi Selvi Yusnitasari, Andi Tis’a Ramadhani, Andini, & Khaeratun Hisan. (2022). Penggunaan Gadget dengan Kejadian Insomnia pada Remaja: Cross Sectional Study pada Siswa SMA di Daerah Urban dan Rural. Media Publikasi Promosi Kesehatan Indonesia (MPPKI), 5(12), 1639–1645. https://doi.org/10.56338/mppki.v5i12.2908

Djalilah, G. N., Oktaviyanti, L. D., Prasetya, E. C., Indrawati, N. D., & Nugraha, A. S. (2024). The relationship between smartphone addiction and insomnia among medical students at Muhammadiyah University of Surabaya. Qanun Medika - Medical Journal Faculty of Medicine Muhammadiyah Surabaya, 8(02). https://doi.org/10.30651/jqm.v8i02.22069

Eliza, N. A. A., & Amalia, N. (2022). Pengetahuan Insomnia pada Remaja Selama Covid 19. Borneo Student Research, 3(2), 1941–1946. https://journals.umkt.ac.id/index.php/bsr/article/view/2838/1251

Fauzan, A., & Supratman, S. (2023). Gambaran Kejadian Insomnia pada Remaja Usia 12-16 Tahun yang Kecanduan Gadget. Malahayati Nursing Journal, 5(11), 3752–3767. https://doi.org/10.33024/mnj.v5i11.9867

Hidayati, D. (2023). Hubungan Gaya Hidup Dengan Kejadian Insomnia Pada Remaja Di Sma Negeri 1 Galur Kulon Progo (pp. 1–11). https://digilib.unisayogya.ac.id/

intan permata sari. (2023). kecanduan gadget dan efeknya pada konsentrasi belajar. Cv.adanu abimata.

Islami, I., Nurman, M., & Mayasari, E. (2024). Hubungan Penggunaan Gadget 30 Menit Sebelum Tidur Dengan Kejadian Insomnia Pada Remaja. 1, 238–243.

Ismatuddiyanah, Meganingrum, R. J. A. A., Putri, F. A., & Mahardika, I. K. (2023). Ciri dan Tugas Perkembangan Pada Masa Remaja Awal dan Menengah Serta Pengaruhnya Terhadap Pendidikan. Jurnal Pendidikan Tambusa, 7(3), 27236.

Kelas, P., Sman, X., Wetan, C., Rg, P., Lo, M., & Dcb, Y. (2024). Jurnal Online Keperawatan Rajawali. 0–4.

Kryger, M. (2017). Principles and Practice of Sleep Medicine. elsevier.

Nurfitriani. (2022). Edukasi Pencegahan Insomnia pada Remaja di SMK Baiturrahim Jambi. PROSIDING Seminar Kesehatan Nasional, 1, 324–329.

Purnamasari, D. R., & Mamnuah. (2020). Hubungan Intensitas Penggunaan Gadget Sebelum Tidur Dengan Kejadian Insomnia Pada Remaja di SMA Muhammadiyah 2 Yogyakarta. Ilmu Kesehatan, 1(1), 1–9. http://digilib.unisayogya.ac.id/5934/

Sari, E., Dewi, A. P., & Karim, D. (2021). Pengaruh terapi SEFT terhadap kualitas tidur remaja dengan insomnia. Jurnal Ilmu Keperawatan, 9(2), 1–14.

Suleman, I., Anggun, T., Lewo, F., Firsandi, M. R., Ilmu Keperawatan, J., Olahraga, F., & Kesehatan, D. (2023). Hubungan Lama Penggunaan Smartphone Sebelum Tidur Dengan Gejala Insomnia Pada Remaja Kelas X Sma Negeri 3 Gorontalo the Relationship Between Smartphone Use Before Sleep With Insomnia Symptoms in Adolescent Grade X Sma Negeri 3 Gorontalo. Journal Health & Science?: Gorontalo Journal Health and Science Community, 289–298. https://ejurnal.ung.ac.id/index.php/gojhes/index

Tudu, F. N. B., Tira, D. S., & Landi, S. (2023). Kejadian Insomnia Pada Mahasiswa Fkm. Jurnal Kesehatan, 12(1), 12–19. https://doi.org/10.37048/kesehatan.v12i1.226

Vidya Anggraini, N., & Ratnawati, D. (2022). Perilaku Bermain Game Online Terhadap Insomnia Pada Remaja Di Bogor. Jurnal Keperawatan Muhammadiyah, 7(1), 269–275
Published
2025-07-18
How to Cite
DEVIRA, Clarisha Putri et al. Hubungan Durasi Penggunaan Gadget Sebelum Tidur Dengan Kejadian Insomnia Pada Remaja. Jurnal Keperawatan Terapan, [S.l.], v. 11, n. 1, p. 80-86, july 2025. ISSN 2442-6873. Available at: <https://ojs.poltekkes-malang.ac.id/index.php/JKT/article/view/5613>. Date accessed: 19 july 2025. doi: https://doi.org/10.31290/jkt.v11i1.5613.